Nama Produk: Test Kit FORMALIN PAKET INDUSTRI merk ET (Untuk 550-600 kali pemakaian)
Merk: Easy Test
KETERANGAN:
Berbicara masalah formalin berarti berbicara tentang formaldehid sebagai senyawa kimia yang paling berperan terhadap fungsi formalin sebagai bahan pengawet spesimen biota. Formaldehid terkandung dalam kisaran jumlah 30-40 persen dalam larutan formalin. Formalin telah lama dikenal sebagai bahan pengawet mayat (cadaver).
Formaldehyde (HCHO) sebenarnya merupakan gas yang tidak berwarna yang merupakan senyawa kimia golongan aldehid yang paling sederhana. Dikarenakan tingkat bahaya formaldehid, (IARC International Agency for Research on Cancer) mengklasifikasikan formaldehid sebagai senyawa dengan tingkat karsinogen tinggi (golongan 1) pada manusia.
Namun anehnya, formalin yang awalnya sebagai pengawet mayat (cadaver ) akhir-akhir ini banyak disalah gunakan untuk mengawetkan bahan makanan, dan hal ini tentu saja membahayakan kesehatan tubuh kita. Dari sekian banyak bahan makanan yang diawetkan biasanya bahan basah diantaranya ikan, ayam, daging, tahu, mie dll. Adanya bahan aditif dan pengawet berbahaya dalam makanan ini sebenarnya sudah lama menjadi rahasia umum. Tetapi masalah klasik tersebut kembali menjadi pembicaraan hangat akhir tahun ini karena temuan Balai POM. Fakta ini lebih menyadarkan masyarakat bahwa selama ini terdapat bahaya formalin yang mengancam kesehatan yang berasal dari konsumsi makanan sehari-hari.
Test Kit atau tools uji cepat Formalin merupakan sarana cerdas untuk melindungi diri dari penggunaan bahan berbahaya pada produk pangan, Badan Pengawas (atau bisa juga Konsumen sendiri) hendaknya melakukan pengawasan ketat untuk menangkal PRILAKU BURUK produsen pangan yang nakal.
Content: 1 botol Reagent A, 1 botol Reagent B, 1 lembar petunjuk pemakaian
Harga: KLIK LINK DAFTAR HARGA INI
Gambar Produk:
Jual Test Kit Formalin Paket Industri / Laboratorium..!! Mudah digunakan, dapat untuk menguji kandungan formalin pada bahan makanan atau bahan baku makanan secara cepat, mudah dan akurat..!!
Paket Kit berisi 2 Botol Reagent untuk analisis formalin dengan volume reagent masing-masing 110 ml (BISA UNTUK 500-550 KALI ANALISIS) dan Lembar Petunjuk Pemakaian Test Kit Formalin.
Lebih Irit dan Murah, Ongkos Kirim Wilayah Jawa 50.000, Untuk Luar Jawa 100.000
Note:
ET Group memproduksi beberapa test kit analisis mutu pangan bermerk Easy Test dengan jenis varian antara lain Test Kit Formalin, Test Kit Boraks, Test Kit Methanil Yellow, Test Kit Rhodamine B, Test Kit Mutu Pangan 4 Varian, Test Kit Formalin Paket Industri, TEST KIT MUTU PANGAN 4 VARIAN (PAKET INDUSTRI), Test Kit Sianida, Test Kit Peroksida, Test Kit Hipoklorit (Kaporit), Test Kit Siklamat, Test Kit Sakarin, Test Kit Asam Salisilat, Test Kit Alkalinitas (Alkalinity), Test Kit Asam Sorbat, Test Kit Benzoat, Test Kit Oksalat (Oxalate), Test Kit Tiosianat (Thiocyanate), Test Kit Nitrit, Test Kit Iodat, Test Kit Oksalat, Test Kit Potassium Bromate (Kalium Bromat) dan macam-macam test kit lainnya.
0 komentar:
Posting Komentar