Kamis, 21 Agustus 2014

Test Kit Uji NARKOBA atau Psikotropika (Marquis Reagent) merk Labs

Narkoba adalah singkatan dari narkotika dan obat/bahan berbahaya. Selain “narkoba”, istilah lain yang diperkenalkan khususnya oleh Departemen Kesehatan Republik Indonesia adalah Napza yang merupakan singkatan dari Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif.

Jika di dalam ahli kesehatan, narkoba itu merupakan senyawa-senyawa psikotropika yang biasa dipakai untuk membius pasien saat hendak dioperasi atau obat-obatan untuk penyakit tertentu.

Sudah dari dahulu kala masyarakat mengenal istilah madat sebagai sebutan untuk candu atau opium, yang merupakan suatu golongan narkotika yang berasal dari getah kuncup bunga tanaman Poppy yang banyak tumbuh di sekitar Negara Thailand, Myanmar dan Laos (The Golden Triangle) maupun di Pakistan dan Afganistan.

Easy Test meluncurkan test kit baru yaitu Test Kit Ecstasy / MDMA yang berfungsi untuk mendeteksi banyak macam jenis NARKOBA atau Psikotropika yang dilarang digunakan. Test kit dapat digunakan untuk bahan uji padat atau cair (urine).




PROSEDUR PENGUJIAN
  1. Teteskan cairan uji sebanyak 1-2 tetes ke atas plate kaca atau ke botol uji
  2. Tambahkan 1-2 Tetes Reagent A
  3. Tambahkan 1-2 Tetes reagent B
  4. Cek perubahan warna yang terjadi dan lihat di 'Marquis Color Reactions' untuk menentukan jenis Narkotika atau Psikotropika yang terdeteksi positif

CATATAN:
  • Jika bahan uji berupa padatan - Ambil sedikit bahan uji (sekitar 1 gram) pada plate kaca dan tambahkan sekitar 1 ml dan aduk sampai sebagian besar terlarut. Ambil air yang sudah tercampur bahan uji sebanyak 1-2 tetes dan gunakan untuk pengujian.
  • Jika bahan uji berupa cairan - Jika cairan tidak berwarna atau berwarna tidak pekat, ambil 1 tetes dan gunakan untuk pengujian. Jika warna larutan pekat maka ambil 1 ml dan encerkan dengan 10 ml aquades (air aqua) dan gunakan 1 tetes untuk pengujian
Ecstasy / MDMA Test Kit Tips:
  1. MDMA and MDMA-like substances (MDA, MDE) will turn from purple to black quite quickly – usually in less than 10 seconds.
  2. DXM (used in cough suppressants) turns from gray to black relatively gradually. Therefore, if you don’t see dark purple or black during the first few seconds of the reaction, what you have might not be MDMA.
  3. Speed (amphetamine) turns from a reddish orange to a dark reddish brown.
  4. If your sample contains both Speed and MDMA, both substances will react at the same time, yielding possibly a reddish or muddy color.
  5. The testing vial that comes with the kit helps prevent your skin from contacting the reagent while testing. Extra testing vials are also great for when you’re on the go. But, using a white ceramic plate can help you see the results more easily.
  6. It’s always better to test with multiple test liquids, as a double check and to screen for substances that don’t react with this test. 

Untuk informasi dan pemesanan silahkan hubungi INFO KONTAK KAMI atau klik LINK PROSEDUR PEMESANAN.

Note:
ET Group memproduksi beberapa test kit analisis mutu pangan bermerk Easy Test dengan jenis varian antara lain Test Kit Formalin, Test Kit Boraks, Test Kit Methanil Yellow, Test Kit Rhodamine B, Test Kit Mutu Pangan 4 Varian, Test Kit Formalin Paket Industri, TEST KIT MUTU PANGAN 4 VARIAN (PAKET INDUSTRI), Test Kit Sianida, Test Kit Peroksida, Test Kit Hipoklorit (Kaporit), Test Kit Siklamat, Test Kit Sakarin, Test Kit Asam Salisilat, Test Kit Alkalinitas (Alkalinity), Test Kit Asam Sorbat, Test Kit Benzoat, Test Kit Oksalat (Oxalate), Test Kit Tiosianat (Thiocyanate), Test Kit Nitrit, Test Kit Iodat, Test Kit Oksalat, Test Kit Potassium Bromate (Kalium Bromat) dan macam-macam test kit lainnya.

0 komentar:

Posting Komentar